Akses Air Minum Layak

89.50%

Akses Air Minum Aman

3.45%

Akses Air Minum Perpipaan

50.75%

93,327 SR


Sumber: Susenas BPS, diolah Bappenas, 2020
*perkiraan capaian berdasarkan angka proyeksi
Kondisi Daerah

Data Kependudukan

Tahun 2020927,885 jiwa
Tahun 2022997,819 jiwa

Penduduk Tidak Terlayani Akses Air Minum Layak

97,428 jiwa

Data SPAM

KeteranganNilaiSatuan
Jumlah SPAM Terbangun35Unit
1,865Liter/detik
Potensi Pemanfaat SPAM Terbangun317,050*SR
Belum termanfaatkan587Liter/detik
99,858*SR
Sumber: Portal SIMSPAM, Januari 2021
Potensi Sumber Air Baku untuk Minum

Jumlah Bendungan : 0
Volume tampungan : 0.00 juta m3
Kapasitas intake belum termanfaatkan : 0.150 m3/detik (75.00%)


Status PDAM

4 PDAM

Sehat

0 PDAM

Kurang Sehat

0 PDAM

Sakit

Capaian pembangunan SR : 93,327
Sumber : Susenas BPS, Tahun 2019

Status Tarif PDAM


3 PDAM Full Cost Recovery (FCR)
Status PDAM Yang Belum Full Cost Recovery (FCR)
No. Nama Kabupaten Status PDAM
1Kabupaten NunukanSehat
2Kabupaten MalinauSehat
3Kota TarakanSehat
4Kabupaten BulunganSehat
Potensi sumber air baku untuk AIR minum (2017-2020)
No. Nama Kegiatan Lokasi Kapasitas Air Baku (m3/det) Kapasitas yang telah digunakan (m3/det) Kapasitas yang belum termanfaatkan (m3/det) Tahun Pembangunan Status
1Intake Sungai KhayanBulungan 0.20.05 0.152013 Belum ada sambungan listrik PLN, fungsionalisasi IPA, kapasitas intake terpasang 200 L/det
Daftar dan status spam REGIONAL

Tahap Penyiapan (Wilayah I)

No. Provinsi SPAM Regional Off Taker Kapasitas Rencana (L/det) Nilai Investasi (Rp) Rencana Pembangunan Keterangan
KSB PKS RI SPAM FS DED AMDAL SIPSDA LAHAN Lembaga Pengelola
1 Kalimantan Utara BULAN Kab. Bulungan
Kota Tarakan
1.100 l/det Rp 1, 72 T sudah tidak berlaku Belum Belum Belum Belum Belum Belum Belum Belum
    - KSB dan PKS sudah tidak berlaku
    - RISPAM belum ada, Pemda belum melakukan tindakan apa-apa
Target RPJMN 2020 - 2024 Dan Target 2022
No. Indikator Target 2022 Target 2024
1.Akses Air Minum Layak (%) 89.50% 100.00%
2.Akses Air Minum Jaringan Perpipaan (JP) (%) 52.90% (128,743 SR) 58.46% (152,997 SR)
3. Akses Air Minum Bukan Jaringan Perpipaan (BJP) (%) 41.05% (99,903 RT) 41.54% (108,715 RT)
4.Akses Air Minum Aman 4.54% 5.64%
5.Penyusunan Jakstrada
6.Review dan Pemutakhiran RISPAM
7.Kinerja PDAM 100.00% Sehat 100.00% Sehat
8.Review dan Pemutakhiran Rencana Bisnis PDAM
9.Peningkatan Kinerja UPTD dan KPSPAMS
10.PDAM yang memiliki tarif Full Cost Recovery (FCR) 100.00% 100.00%
11.Penyusunan Rencana Pengamanan Air Minum (RPAM)
12.Penurunan Air Tak Berekening (Non-Revenue Water/NRW) Menjadi max. 25% Menjadi max. 25%
13.Pengembangan Zona Air Minum Prima/Layanan Potable Water
14.Pengembangan Smart Grid Water Management
15.Pengawasan Kualitas Air Minum
Prioritas Pembangunan SPAM
1.Pemutakhiran data SIMPSPAM, Penyusunan RISPAM Provinsi, Pemutakhiran RISPAM Kab/Kota.
2.Optimalisasi kapasitas SPAM terpasang melalui perluasan SPAM (pembangunan Sambungan Rumah) untuk Kab. Malinau, Kab. Bulungan, Kab Nunukan melalui APBD/dana transfer
3.Peningkatan/pembangunan SPAM, untuk Kota Bontang serta penyiapan readiness criteria
4.Pemanfaatan kapasitas air baku di Kabupaten Bulungan yang telah terbangun dengan pembangunan SPAM
5.Mempertahankan kinerja BUMD Air Minum yang sudah sehat (semua PDAM di Kalimantan Utara sudah sehat), penurunan Non-Revenue Water (NRW), pemutakhiran RISPAM, penyusunan RPAM berkonsultasi dengan Kementerian PUPR/Balai PPW Provinsi;
6.Penyesuaian tarif BUMD Air Minum yang belum FCR untuk Kabupaten Nunukan, Kabupaten Malinau, Kota Tarakan, Kabupaten Bulungan dengan mengacu pada Permendagri 21/2020, dan penyusunan/pemutakhiran Rencana Bisnis PDAM, dapat berkonsultasi dengan Direktorat BUMD, BLUD, dan BMD, Ditjen Keuangan Daerah, Kementerian Dalam Negeri;
7.Percepatan penyiapan SPAM Regional Bulan oleh Pemerintah Daerah dan Ditjen Cipta Karya PUPR (KSB, PKS, RISPAM, FS, DED, lahan, tarif, dan lainnya)
8.Berkonsultasi dengan Kementerian PUPR apabila diperlukan teknologi SPAM untuk daerah kepulauan, rawan kering, rawan air, serta teknologi pengolahan kualitas air
Catatan:
Pada data Buku Kinerja Tahun 2020, Kab. Tana Tidung tidak ada datanya