Cerita Wheny Susianti: Pejuang Cuci Tangan Pakai Sabun dari Kelurahan Mojo
Penulis
Andri Pujikurniawati
Andri Pujikurniawati
Tanggal Terbit
22 Mei 2020
22 Mei 2020
Organisasi & Jabatan
USAID IUWASH PLUS
USAID IUWASH PLUS
Website
www.iuwashplus.or.id
www.iuwashplus.or.id
Dilihat
1006
1006
Siang itu, matahari sangat terik dan jalanan cukup berdebu. Namun, hal ini tidak menyurutkan niat Wheny Susianti atau yang sering disapa dengan Wheny untuk mendatangi gudang barang bekas yang berjarak 300 meter dari rumahnya di RT01/03, Kelurahan Mojo, Kota Surakarta.
Di gudang, Wheny mengambil beberapa kaleng bekas cat yang masing-masing berukuran 18kg tanpa ragu karena dia sudah mendapat izin dari pemilik gudang. Tekad Wheny sudah bulat. Ember-ember bekas cat tersebut akan disulapnya menjadi sarana cuci tangan pakai sabun yang akan dibagikan kepada tetangga sekitarnya.
Baca cerita Wheny selengkapnya di https://www.iuwashplus.or.id/arsip/5554