Lokakarya Pengenalan Urban Climate Protection Program (Eco City) untuk Penanganan Sampah Kota

Pustaka ini berisi materi presentasi kegiatan Lokakarya Pengenalan Urban Climate Protection Program (Eco City) untuk Penanganan Sampah Kota di Hotel Grand Flora, Kemang Raya No.7 - Jakarta, 22 Juni  2009.

DAFTAR ISI:

• Sambutan Pembukaan Dirjen Cipta Karya Departemen Pekerjaan Umum pada Lokakarya Pengenalan Urban Climate Protection Program (Eco City) untuk Penanganan Persampahan Kota

• Program Eco City: Kerjasama antara Pemerintah Indonesia – Jerman dengan Kota-Kota di Daerah (Oswar Mungkasa, Kasubdit Persampahan & Drainase, Bappenas)

• Kebijakan dan Strategi serta Target Pembangunan Bidang Persampahan (Direktorat PLP, Ditjen Cipta Karya, Dep. PU)

• Kriteria Kota & Proyek Solid Waste Management yang Mendukung Urban Climate Protection Program (Eco City) oleh Ditjen Cipta Karya, Dep. PU

• Skema Pembiayaan Proyek Solid Waste Management melalui Urban Climate Protection Program (Eco City) oleh Kasubdit Investasi PLP, Dit. Pengembangan PLP, Dep. PU