Kategori Digilib
Petunjuk Pelaksanaan Manajemen Proyek Community Water Services and Health Project NAD - Nias/ Sumatra Utara
Jakarta, Ditjen Pengendalian Penyakit & Penyehatan Lingkungan, Depkes RI
03 Maret 2010
352 DIR p
petunjuk teknis, manajemen, administrasi pemerintah daerah, manajemen proyek, CWSHP, Nias-NAD
Direktorat Permukiman dan Perumahan, Bappenas
918 kali
Proyek CWSH NAD-Nias/ Sumut merupakan salah satu program dan aksi nyata pemerintah (pusat dan daerah) dengan dukungan ADB, untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat terutama dalam menurunkan angka penyakit diare dan penyakit lainnya yang ditularkan melalui air dan lingkungan. Ruang lingkup kegiatan Proyek CWSH NAD-Nias/ Sumut mencakup 5 komponen proyek yaitu: 1) Peningkatan Kapasitas Pemerintah Daerah; 2) Pemberdayaan Masyarakat untuk Keberlanjutan; 3) Pembangunan Sarana Fisik AMPL Berbasis Masyarakat; 4) Peningkatan Kesehatan Masyarakat melalui Promosi Perubahan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat; dan 5) Dukungan Implementasi dan Koordinasi Proyek.
Buku Petunjuk Pelaksanaan Manajemen Proyek CWSH NAD-Nias/ Sumut diharapkan dapat menjadi acuan yang memberi arahan bagi seluruh pelaksana proyek di semua tingkatan dan berbagai pihak terkait agar bertindak secara sistematis dalam mencapai tujuan dan sasaran proyek dengan tepat, efektif, dan efisien.
Daftar Isi:
Bab I. Pendahuluan
Bab II. Tujuan, Komponen Proyek dan Lokasi Proyek
1. Tujuan dan Sasaran Proyek
2. Prinsip-Prinsip
3. Komponen Proyek
4. Lokasi Proyek
Bab III. Struktur Organisasi, Tugas dan Fungsi
1. Pusat
2. Propinsi
3. Kabupaten
4. Kecamatan
5. Desa
Bab IV. Perencanaan Proyek
1. Prinsip Pendanaan
2. Mekanisme dan Jadwal Perencanaan
3. Menu Kegiatan
4. Strategi Perencanaan
5. Unit Cost Rencana Kerja Masyarakat
6. Revisi
Bab V. Sistem dan Prosedur Keuangan Grant ADB CWSHP-No.003-INO dan Grant ADB ETESP No.0002-INO (SF)
1. Pendanaan
2. Laporan Keuangan
3. Administrasi Keuangan Proyek
Bab VI. Pelaksanaan
1. Komponen 1: Peningkatan Kapasitas Pemerintah Daerah
2. Komponen 2: Pemberdayaan dan Mobilisasi Masyarakat
3. Komponen 3: Pembangunan Sarana Air Minum dan Sanitasi
4. Komponen 4: Peningkatan Kesehatan Masyarakat melalui Promosi Perubahan Hidup Bersih dan Sehat
5. Kesetaraan Gender dan Kemiskinan
6. Pertanggungjawaban dan Serah Terima Aset
7. Lingkungan, Ganti Rugi Tanah dan Aset
8. Pengadaan
Bab VII. Monitoring dan Evaluasi
1. Ruang Lingkup Monitoring dan Evaluasi
2. Mekanisme Monitoring dan Evaluasi
3. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi
4. Sistem Informasi Manajemen