Kategori Digilib
Prototip Ekoteknologi Skala Lapangan pada Badan Air untuk Mengurangi Beban Pencemaran
Penerbit
Bandung, Bidang Program dan Kerjasama Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Air, Departemen PU, 6 hal
Bandung, Bidang Program dan Kerjasama Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Air, Departemen PU, 6 hal
Tahun Terbit
07 April 2008
07 April 2008
No. Klasifikasi
025.342 BID p
025.342 BID p
Kata Kunci
leaflet, pencemaran badan air, pemulihan kualitas air, ekoteknologi
leaflet, pencemaran badan air, pemulihan kualitas air, ekoteknologi
Lokasi
Perpustakaan AMPL
Perpustakaan AMPL
Dilihat
918 kali
918 kali
kadar pencemar, diantaranya dengan sistem pengolahan secara fisika, kimia dan biologi atau kombinasinya. Namun teknologi ini memerlukan biaya operasi dan pemeliharaan (O&P) yang tinggi. Salah satu alternative sederhana dengan biaya O&P yang murah adalah dengan menggunakan ekoteknologi atau yang dikenal sebagai wetland. Leaflet ini berisi penjelasan tentang tujuan, lokasi, cara penyerapan zat pencemar pada ekoteknologi, unit proses prototip ekoteknologi, jenis tanaman, serta efisiensi pengolahan ekoteknologi.