Tekno Limbah Volume 8 Tahun 2008 ”Berbagai Pilihan Disinfeksi“

Majalah Tekno Limbah edisi kali ini mengemukakan tentang berbagai jenis disinfektan. Pengolahan air limbah apalagi penyediaan air minum, pengolahan pasca (post treatment) seringkali menjadi penentuan kelayakan efluen menempati posisi nilai guna mulai yang utama yang berguna saja (dapat digunakan untuk mencukupi kebutuhan selain konsumsi manusia). Pada edisi ini juga dapat disimak mengenai pengolahan apa yang tepat untuk pemilihan disinfektan/ oksidan yang umum digunakan, seperti potassium permanganate, ozone, dan terutama golongan chlorine.
 
Tidak hanya disinfektan, edisi kali ini juga menampilkan tulisan tentang penanganan dan permasalahan dalam pengolahan limbah cair, serta masalah aman/tidaknya dan sehat/tidaknya air sumur kita.