Dukungan Kelembagaan dan Regulasi

Pembiayaan

Peningkatan Akses Air Minum dan Sanitasi

STBM

Pembelajaran Tematik Program Unggulan

USAID IUWASH PLUS

to left

Dukungan Kelembagaan dan Regulasi

Layanan Pemerintah Indonesia telah mengintegrasikan akses air minum dan sanitasi layak dan aman menjadi target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024. Pencapaian target ini tentunya perlu ikut diemban oleh pemerintah daerah, termasuk para pengelola sektor air minum dan sanitasi di daerah. Namun, pemerintah daerah masih menghadapi beberapa kendala. Sebagai contoh, di sektor sanitasi, keberadaan lembaga pengelola air limbah domestik belum merata dan instalasi pengolahan lumpur tinja belum semuanya berfungsi secara optimal. Di sektor air minum, kinerja PDAM di berbagai daerah masih bervariasi dan masih banyak masyarakat, terutama yang berpenghasilan rendah, belum dapat menikmati akses air minum perpipaan.
Selengkapnya
Oleh karena itu, USAID IUWASH PLUS membantu pemerintah daerah untuk menjawab tantangan tersebut melalui berbagai upaya. Misalnya, program pengembangan fasilitas, dan inovasi layanan, penguatan kapasitas sumber daya manusia lembaga penyedia layanan sanitasi dan air minum, serta lingkungan yang mendukung, seperti ketersediaan regulasi dan anggaran yang memadai. Selain itu, USAID IUWASH PLUS juga mendorong pemerintah daerah untuk menerapkan pengarusutamaan gender dalam pembangunan air minum dan sanitasi. Di lokasi dampingan USAID IUWASH PLUS, seluruh upaya tersebut telah meningkatkan kapasitas lembaga penyedia layanan air minum dan sanitasi, sehingga mereka berhasil meningkatkan pelayanannya bagi masyarakat.

Master Plan Pengembangan IT: PDAM Tirta Kahuripan, Kabupaten Bogor 2018-2022

Master Plan Pengembangan IT: PDAM Tirta Kahuripan, Kabupaten Bogor…

Analisis Ketentuan Pembiayaan Penyelenggaraan SPAM Dalam Berbagai Peraturan Perundang-undangan

Analisis Ketentuan Pembiayaan Penyelenggaraan SPAM Dalam Berbagai…

Buku 1: Pedoman Penilaian Kinerja BUMD Pengelola Air Limbah Domestik

Buku 1: Pedoman Penilaian Kinerja BUMD Pengelola Air Limbah Domestik

Buku 2: Tools Penilaian Kesiapan PDAM Dalam Pengelolaan Air Limbah Domestik

Buku 2: Tools Penilaian Kesiapan PDAM Dalam Pengelolaan Air Limbah…

Kerangka Nasional Pengembangan Pengelolaan Lumpur Tinja

Kerangka Nasional Pengembangan Pengelolaan Lumpur Tinja

Booklet Meta Data Target Indikator Air Minum

Booklet Meta Data Target Indikator Air Minum

Booklet Meta Data Target Indikator Sanitasi

Booklet Meta Data Target Indikator Sanitasi

Pedoman Penyusunan Tarif Retribusi SPALD

Pedoman Penyusunan Tarif Retribusi SPALD

Panduan Penggunaan Alat NRW dan EE

Panduan Penggunaan Alat NRW dan EE

Buku Panduan Pra Studi Kelayakan NRW

Buku Panduan Pra Studi Kelayakan NRW

Buku Panduan Penyusunan Audit EE

Buku Panduan Penyusunan Audit EE

Video mengenai Pentingnya Pengarusutamaan Gender di Sektor Air Minum dan Sanitasi

Video Tutorial: Meningkatkan Efisiensi Energi Sistem Perpompaan PDAM

Video Tutorial: Penurunan dan Pengendalian Air Tak Berekening

Video SDGs Tema 1: Apa itu SDGs dan Target Pemerintah Indonesia (2-in-1 video)

Peta Jalan Pengembangan Kapasitas Sumber Daya Manusia di PDAM/BUMD Air Minum

Aspek Biaya dalam Pengolahan SPAM

Pemahaman Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM)

Setiap orang berhak atas akses air minum dan sanitasi aman sebagaimana dimandatkan oleh Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) 6. Salah satu tantangan untuk mencapai tujuan ini adalah masih adanya kelompok....

Pentingnya Pengarusutamaan Gender di Sektor Air Minum dan Sanitasi

Konferensi Sanitasi dan Air Minum Nasional (KSAN) 2019 dengan tema "Menuju Layanan Sanitasi dan Air Minum Aman, Inovatif dan Berkelanjutan untuk Semua" yang diadakan pada 2 Desember 2019 di Hotel Indonesia Kempinski telah dilaksanakan dan dibuka oleh....

KSAN – Pengolahan Air Limbah Domestik

Pada tahun 2018 tingkat kehilangan air tidak berekening atau NRW PDAM di Indonesia tercatat sekitar 33% atau setara dengan 1 milyar liter per tahun. Hal ini juga pasti menjadi hal yang merugikan bagi #PDAM....

Penurunan dan Pengendalian Air Tidak Berekening

Penggunaan energi yang efisien dapat membantu PDAM menghemat biaya produksi, dan meningkatkan pelayanan untuk masyarakat. Video ini menjelaskan apa saja yang perlu dilakukan untuk meningkatkan efisiensi energi, terutama untuk sistem perpompaan PDAM.

Meningkatkan Efisiensi Energi Sistem Perpompaan PDAM

Video 'Pemanfaatan Aplikasi GIS untuk Sambungan Baru' berikut ini dapat menjadi salah satu panduan bagi Perusahaan Daerah Air Minum #PDAM yang ingin menggunakan aplikasi GIS untuk pemasangan sambungan baru. Apa sih #GIS itu? simak yuk #TemanAirSanitasi

Pemanfaatan Aplikasi GIS untuk Sambungan Baru

Pembiayaan

Pembangunan sektor air minum dan sanitasi membutuhkan anggaran yang tidak sedikit, sehingga dibutuhkan peran semua pihak, guna mengisi kebutuhan anggaran tersebut. USAID IUWASH PLUS pun berupaya untuk menjembatani hubungan antara pemerintah, pihak swasta, dan institusi terkait untuk meningkatkan pembiayaan dalam pembangunan serta pengelolaan air minum dan sanitasi. Pembiayaan sektor air minum dan sanitasi di beberapa wilayah di Indonesia telah masuk dalam anggaran pemerintah, baik Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah maupun Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.
Selengkapnya
Hal tersebut menjadi indikator komitmen dan tanggung jawab pemerintah dalam meningkatkan pelayanan air minum dan sanitasi. USAID IUWASH PLUS terus mendampingi pemerintah pusat dan daerah untuk mencapai target akses di sektor air minum dan sanitasi sesuai dengan RPJMN 2020-2024. Selain dari pemerintah, dukungan pembiayaan swasta juga diperlukan untuk pembangunan air minum dan sanitasi yang berkelanjutan. Keterlibatan pihak swasta ini bukan hanya sebagai bentuk kontribusi sukarela untuk pembangunan nasional, namun juga merupakan bagian dari proses bisnis. Kerja sama tersebut bisa berbentuk antara lain Business to Business (B2B) atau Public-Private Partnership (PPP). Karena itulah, dalam semua program kerjanya, USAID IUWASH PLUS berusaha menjembatani antara penyedia layanan dan pihak swasta.

WASH Microfinance and Grant Beneficiary Study

WASH Microfinance and Grant Beneficiary Study

Buku CSR - Air Minum, Sanitasi, dan Higiene untuk Bisnis Berkelanjutan

Buku CSR - Air Minum, Sanitasi, dan Higiene untuk Bisnis Berkelanjutan

Kemitraan multipihak (CSR) menjadi salah satu jawaban untuk mengatasi keterbatasan akses air minum dan sanitasi masyarakat. Tapi, membangun kemitraan yang berkelanjutan tidak semudah membalik telapak tangan.

Membangun Kemitraan Multipihak untuk Air Minum dan Sanitasi        

Akses air minum dan sanitasi yang baik merupakan hak setiap indvidu. Faktanya, sekitar 61% penduduk Indonesia belum mempunyai akses ini. Salah satu penyebabnya adalah keterbatasan dana. Pembiayaan mikro dapat menjadi salah satu alternatif sumber dana bagi…

Mengenal Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi        

Strategi Pemasaran Layanan Lumpur Tinja

Strategi Pemasaran Layanan Lumpur Tinja        

Kemitraan CSR untuk Program Master Meter di Surabaya

Kemitraan CSR untuk Program Master Meter di Surabaya        

Peningkatan Akses Air Minum dan Sanitasi

Melalui Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020 -2024, Pemerintah Indonesia menetapkan target untuk mencapai 100% akses air minum layak, termasuk 15% air minum aman, dan 90% akses sanitasi layak, termasuk 15% sanitasi aman pada 2024. Kebijakan ini selaras dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) 6, yaitu Akses Air Minum dan Sanitasi Aman untuk Semua di Tahun 2030. Untuk mencapai target ini tentunya memerlukan kolaborasi kuat antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan para pemangku pihak lainnya, termasuk lembaga donor, sektor swasta, dan masyarakat. USAID IUWASH PLUS merupakan program bersama hasil kolaborasi berbagai pihak baik di level pusat maupun daerah dan kerja sama multi pihak yang telah dilakukan lebih dari lima tahun ini telah menunjukkan hasil yang positif. Lebih banyak warga mempunyai sarana sanitasi dan air minum yang layak dan aman, dan mengadopsi perilaku higiene, serta ikut mendorong peningkatan akses air minum dan sanitasi.

LLTT training manual (18 modules) - BPSDM

LLTT training manual (18 modules)…

IPLT Technology Option Selection Guide

IPLT Technology Option Selection…

Buku Kajian Kerentanan Mata Air Ake Gaale, Ternate

Buku Kajian Kerentanan Mata Air…

Kerangka Nasional Pengembangan Pengelolaan Lumpur Tinja

Kerangka Nasional Pengembangan…

Buku KKMA Kalitaman Salatiga

Buku KKMA Kalitaman Salatiga

Buku KKMA Tuk Pecah Kota Magelang

Buku KKMA Tuk Pecah Kota Magelang

Buku KKMA Ciburial Kabupaten Bogor

Buku KKMA Ciburial Kabupaten Bogor

Buku KKMA Binangun Kota Batu

Buku KKMA Binangun Kota Batu

Buku KKMARA Sibolangit Provinsi Sumatra Utara

Buku KKMARA Sibolangit Provinsi…

Buku KKMARA Nagahuta Kota Pematangsiantar

Buku KKMARA Nagahuta Kota Pematangsiantar

Buku KKMARA Tangkil Kota Bogor

Buku KKMARA Tangkil Kota Bogor

Buku KKMARA Eremerasa Kota Bantaeng

Buku KKMARA Eremerasa Kota Bantaeng

Buku KKMARA Citrosono Kabupaten Magelang

Buku KKMARA Citrosono Kabupaten…

Buku KKMARA Lotonglotong Kab Bulukumba

Buku KKMARA Lotonglotong Kab Bulukumba

Buku KKMARA Tancak Kabupaten Probolinggo

Buku KKMARA Tancak Kabupaten Probolinggo

Buku KKMARA Clumprit Kota Malang

Buku KKMARA Clumprit Kota Malang

Buku KKMARA Sumbertopo Kabupaten Lumajang

Buku KKMARA Sumbertopo Kabupaten…

Layanan lumpur tinja terjadwal merupakan mata rantai penting dalam sanitasi aman. Langkah apa saja yang diperlukan untuk membuat program layanan lumpur tinja terjadwal? Temukan jawabannya di video ini.

Mengenal Tahapan Layanan Lumpur Tinja Terjadwal             

Masyarakat bisa mendapatkan banyak manfaat dari IPAL Komunal. Salah satunya adalah lingkungan bersih dan bebas dari pencemaran air limbah domestik. IPAL Komunal perlu dirawat dan dipelihara dengan baik agar tetap berfungsi....

Perawatan dan Pemeliharaan IPAL Komunal             

Skema Master Meter merupakan salah satu jawaban bagi masyarakat miskin di daerah perkotaan sekaligus wilayah pelayanan PDAM yang belum terakses perpipaan. Apa itu skema master meter? Bagaimana cara membuatnya? Tonton video ini untuk mendapatkan jawabannya.

Tahapan Pengembangan Skema Master Meter Air Minum             

Agar tidak mencemari air, lumpur tinja perlu diolah di Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja sebelum dibuang ke badan air. Tapi, pernahkan kita bertanya bagaimana lumpur tinja diolah? Video ini bercerita tentang proses pengolahan lumpur tinja di Instalasi Pengolahan…

Proses Pengolahan Lumpur Tinja             

Tangki septik merupakan tempat penampungan dan pengolahan air limbah domestik sementara. Sayangnya, masih banyak orang belum punya tangki septik atau belum sesuai standar. Nah, apa saja syarat yang harus dipenuhi agar tangki septik kita sesuai standar dan…

Membangun Tangki Septik yang Benar             

Pengelolaan air limbah domestik tidak hanya terbatas pada membangun jamban. Ada tahapan-tahapan lain yang perlu dilakukan. Apa saja tahapannya? Temukan informasi selengkapnya di video ini.

Bersama Mengelola Lumpur Tinja             

Sumur resapan adalah salah satu teknologi yang efektif dan murah untuk menjaga cadangan air tanah. Bagaimana sumur resapan dibangun? Temukan jawabanya di video ini

Membangun Sumur Resapan Untuk Menjaga Pasokan Air Tanah             

#TahukahKamu kalau 100.000 anak Indonesia per tahun meninggal karena diare? 120 juta kejadian penyakit setiap tahunnya dikarenakan air dan sanitasi yang buruk. Karena itu akses air minum sangat penting untuk hidup yang lebih sehat. Mau tahu cara untuk mendapatkan…

Mudahnya Mendapatkan Akses Air Bersih Langsung Ke Rumah             

Risiko pencemaran sumber air akibat lumpur tinja yang tidak dikelola dengan baik memang menjadi salah satu isu penting di Kelurahan Titi Kuning, Kota Medan. Masyarakat di lingkungan ini memang sudah tidak buang air besar di sembarang tempat. Tapi hingga tahun…

Kisah Keluarga Ibu Ipah Membuat Toilet dan Tangki Septik Sendiri             

Video Tutorial: Pemanfaatan Aplikasi GIS Untuk Sambungan Baru

Video Tutorial: Pemanfaatan Aplikasi GIS Untuk Sambungan Baru             

Menyelamatkan Ake Gaale, Menjaga Pasokan Air Ternate

Menyelamatkan Ake Gaale, Menjaga Pasokan Air Ternate             

Jamban Terawat Hidup Lebih Sehat

Jamban Terawat Hidup Lebih Sehat                                      

Mengapa Harus Punya Tangki Septik?

Mengapa Harus Punya Tangki Septik?                                      

Cuci Tangan dan Perawatan Jamban

Cuci Tangan dan Perawatan Jamban                                      

Sumur Resapan

Sumur Resapan                                       

Konstruksi Sumur Resapan

Konstruksi Sumur Resapan                                      

Banner - Rumah Perlu Tangki Septik yang Aman, Kenapa?

Banner - Rumah Perlu Tangki Septik yang Aman, Kenapa?                                      

Banner - Ciri-Ciri Tangki Septik yang Aman

Banner - Ciri-Ciri Tangki Septik yang Aman                                      

Banner - Definisi Akses Sanitasi Aman

Banner - Definisi Akses Sanitasi Aman                                      

Master Meter

Master Meter                                      

Penampungan Air Limbah Tidak Kedap Dapat Mencemari Sumber Air

Penampungan Air Limbah Tidak Kedap Dapat Mencemari Sumber Air                                      

Up Flow Filter Septic Tank (2 posters: double ring and single ring)

Up Flow Filter Septic Tank (2 posters: double ring and single ring)                                      

Poster - Mengapa Harus Punya Tangki Septik

Poster - Mengapa Harus Punya Tangki Septik                                      

Poster - Mengapa Perlu Sedot Tangki Septik Secara Teratur

Poster - Mengapa Perlu Sedot Tangki Septik Secara Teratur                                      

Brosur Tipe-tipe Tangki Septik

Brosur Tipe-tipe Tangki Septik                                      

STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat)

Kesadaran masyarakat Indonesia akan pentingnya air minum dan sanitasi aman, serta perilaku higiene dalam kehidupan sehari-hari masih tergolong rendah. Hal ini dapat terlihat dari laporan Studi Formatif USAID IUWASH PLUS tahun 2018, yang respondennya mencakup 3.458 keluarga B40, yaitu rumah tangga dengan tingkat kesejahteraan 40% terbawah dari populasi. Dari studi itu terungkap bahwa hanya 13% dari 77% responden mempunyai toilet dengan tangki septik dan hanya 23% responden yang melakukan Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS). Diperlukan pendekatan terpadu untuk memperbaiki dan mengubah perilaku tersebut. USAID IUWASH PLUS menggunakan pendekatan Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) yang melibatkan masyarakat dalam setiap kegiatan WASH dan disesuaikan dengan budaya dan karakteristik masyarakat perkotaan. Pendekatan ini dikenal dengan STBM Perkotaan. Masyarakat didampingi dalam pemicuan, pendataan kebutuhan, hingga pengawasan kegiatan WASH di wilayahnya. Masyarakat juga diajak untuk melakukan pendekatan kepada para pemangku kepentingan—pemerintah daerah, swasta, dan Lembaga Kredit Mikro— agar memperoleh dukungan untuk meningkatkan akses air minum, sanitasi aman, serta promosi perilaku higiene di daerahnya.
Selengkapnya
Sebagai bagian dari STBM ini, USAID IUWASH PLUS juga mendorong Mekanisme Keterlibatan Masyarakat atau Citizen Engagement Mechanism (CEM) yang menjadi jembatan para pemangku kepentingan untuk menyebarluaskan program dan edukasinya sekaligus menjadi wadah bagi masyarakat menyampaikan aspirasinya. USAID IUWASH PLUS pun melengkapi STBM Perkotaan dengan pemasaran produk sanitasi dan memastikan ketersediaan rantai nilai sehingga upaya pemenuhan akses sanitasi dapat segera terwujud. Implementasi pendekatan STBM Perkotaan yang dikembangkan oleh USAID IUWASH PLUS ini diharapkan akan meningkatkan akses air minum dan sanitasi serta memberi ruang partisipasi yang setara bagi semua anggota masyarakat. Oleh karenanya, USAID IUWASH PLUS selalu menggunakan perspektif pengarusutamaan gender dalam setiap tahapan kegiatan STBM Perkotaan.

Pemicuan adalah cara untuk mendorong perubahan perilaku higiene dan sanitasi individu atau masyarakat atas kesadaran sendiri dengan menyentuh perasaan, pola pikir, perilaku, faktor sosial dan ekonomi…

Protokol Pemicuan dan Verfikasi 5 Pilar STBM

Pemberdayaan masyarakat merupakan hal yang sangat penting dalam pembangunan kesehatan. Perilaku masyarakat merupakan faktor penyebab utama terjadinya masalah kesehatan, oleh sebab itu masyarakat sendirilah…

Panduan Praktis Pemicuan 5 Pilar STBM

Hasil pengolahan dan analisis data yang dapat menggambarkan penetapan area beresiko dari masing masing wilayah Kabupaten/Kota sampai dengan tingkat desa/kelurahan yang selanjutnya dimanfaatkan untuk penyusunan…

Tata Cara Pelaksanaan Studi EHRA dan Kunjungan Rumah

Panduan Praktis Pengkajian Partisipatif dan Pemicuan

Panduan Praktis Pengkajian Partisipatif dan Pemicuan

Promosi merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan layanan lumpur tinja. Bagaimana caranya? Yuk tonton video ini untuk mendapatkan tips praktis cara promosi layanan lumpur tinja.

Strategi Pemasaran Layanan Lumpur Tinja             

Yuk Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS)! #TemanAirSanitasi tahu nggak, mengapa dan kapan kita HARUS ber-#CTPS? Salah satu hal paling penting yg bisa kamu lakukan untuk bantu mencegah penyebaran #COVID19 CTPS secara…

Mengapa Kita Cuci Tangan Pakai Sabun?              

Halo #TemanAirSanitasi, ada yang tahu bagaimana cara mencuci tangan pakai sabun yang benar? Yuk simak video berikut dan jangan lupa cuci tanganmu pakai sabun yaaa

Cara Cuci Tangan Pakai Sabun (Langkah-Langkah CTPS)             

Yuk tonton video ini untuk tahu waktu penting mencuci tangan pakai sabun :)

Kapan HARUS Cuci Tangan Pakai Sabun? (Waktu Penting CTPS)             

Hayo siapa yang belum cuci tangan pakai sabun (CTPS)? Nah sebelum mengawali harimu, yuk simak kenapa sih kita HARUS men-#CTPS-kan tangan kita

Mengapa Cuci Tangan HARUS Pakai Sabun?             

Selamat #HariAirSedunia​ #TemanAirSanitasi​! Seperti yang teman ketahui kalau tanggal 22 Maret setiap tahunnya kita semua memperingati Hari Air Sedunia. Nah, tema global tahun ini adalah 'Valuing Water' atau…

Air Minum Aman Bagi Masyarakat di Indonesia             

Masyarakat memiliki peran yang penting dalam mendorong peningkatan akses air minum dan sanitasi di lingkungan tempat tinggal mereka. Melalui kegiatan-kegiatan partisipatif, masyarakat dilibatkan dalam proses…

Butuh Air Bersih? Makanya Sambung ke Perpipaan PDAM              

Di pagi itu Ibu Panut, Ibu Santi dan tiga ibu lainnya sedang berkumpul mengadakan arisan bersama di rumah Ibu Panut. Ketika Ibu Panut mempersilahkan ibu-ibu untuk minum, Ibu Santi dan ibu-ibu lain merasa air…

Olah Air Sebelum Diminum, Simpan Air di Wadah Bersih dan Tertutup             

Ibu Panut sangat menyayangi keluarganya. Ia selalu memastikan anak-anaknya mendapatkan perhatiannya saat mereka membutuhkannya, termasuk ketika Tasya putrinya bersikeras ingin memakan kue kesukaannya tanpa…

Ayo Cuci Tangan Pakai Sabun!             

Suatu pagi, Tasya, anak perempuan Pak Panut yang sedang berada di toilet tiba-tiba berteriak memanggil ayah dan ibunya. Ayah dan Ibunya segera menghampiri Tasya dan diberitahu bahwa tinja di kloset tidak bisa…

Cukup Daftar Sekali untuk Layanan Sedot Lumpur Tinja Rutin dan Terjadwal             

Ibu Panut sedang mengisi air keran ke dalam panci dimasak, namun ternyata air tersebut Mengeluaran bau tak sedap. Ibu Panut kemudian mengadukan hal tersebut kepada sang suami (Pak Panut). Tak disangka, anak…

Ayo Kita Bangun Tangki Septik yang Kedap untuk Kebersihan Lingkungan Bersama             

Masyarakat memiliki peran yang penting dalam mendorong peningkatan akses air minum dan sanitasi di lingkungan tempat tinggal mereka. Melalui kegiatan-kegiatan partisipatif, masyarakat dilibatkan dalam proses…

Air Minum dan Sanitasi, Solusi Indonesia Sehat             

Monitoring dan evaluasi partisipatif adalah rangkaian tahapan kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat untuk memantau dan mencatat perubahan yang terjadi di lingkungan mereka. Kegiatan ini bertujuan untuk mempercepat…

Tetangga Panutan Memantau Perubahan             

Masyarakat memiliki peran yang penting dalam mendorong peningkatan akses air minum dan sanitasi di lingkungan tempat tinggal mereka. Melalui kegiatan-kegiatan partisipatif, masyarakat dilibatkan dalam proses…

Menuju Sanitasi Aman di Perkotaan dengan Pendekatan Berbasis Masyarakat             

Komunikasi dua arah antara masyarakat dan para pemangku kepentingan adalah sebuah langkah dinamis yang penting untuk mendorong terjadinya percepatan akses air minum dan sanitasi di rumah tangga. Melalui berbagai…

Membangun Kota Melalui Mekanisme Pelibatan Warga             

Di pagi yang cerah, nampak 3 anak laki-laki sedang bermain dan berkumpul di atas jembatan yang menghubungkan pemukiman mereka. Tak disangka, ketiganya sedang saling berlomba menghitung berapa banyak kotoran…

Saatnya Punya Toilet dan Tangki Septik di Rumah Sekarang!             

4K PDAM

4K PDAM             

Video on why WASH is important

Video on why WASH is important             

Video on implementing STBM approach at urban context

Video on implementing STBM approach at urban context             

Hasil studi formatif perubahan perilaku memberikan gambaran yang lengkap mengenai kondisi air, sanitasi dan perilaku higiene (WASH) pada masyarakat miskin dan kelompok rentan (berpenghasilan rendah) di perkotaan.…

Infografis Studi Formatif: Air, Sanitasi, dan Perilaku Higiene                                   

Cuci tangan pakai sabun adalah cara ampuh untuk mencegah kuman masuk dalam tubuh. Ayo biasakan cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir selama 20-30 detik untuk melindungi diri kita, keluarga, dan lingkungan…

Cara Cuci Tangan Pakai Sabun yang Benar                                    

Ikuti langkah-langkah penting berikut ini untuk melindungi Anda dan keluarga dari COVID-19: Cuci tangan dengan sabun secara benar Tetap berada di rumah Jaga jarak fisik dengan orang lain, minimal 1 meter Ikuti…

Langkah Penting untuk Melindungi Anda dan Keluarga dari COVID-19                                   

Cara Merebus Air 1

Cara Merebus Air 1                                   

Cara Merebus Air 2

Cara Merebus Air 2                                   

Jangan Lupa Tutup Wadah Air

Jangan Lupa Tutup Wadah Air                                   

Lima Langkah Mengolah Air Minum

Lima Langkah Mengolah Air Minum                                   

Olah dan Simpan Air

Olah dan Simpan Air                                   

Perpipaan PDAM

Perpipaan PDAM                                   

Perpipaan Komunal

Perpipaan Komunal                                   

Sudah Sambung ke Perpipaan?

Sudah Sambung ke Perpipaan?                                   

5 Pilihan Mengolah Air Minum

5 Pilihan Mengolah Air Minum                                   

Pembelajaran Tematik Program Unggulan

Pembelajaran Tematik yang terdapat dari Program Unggulan bertujuan untuk menunjukkan pendekatan yang inovatif dan efektif untuk penyediaan layanan WASH dan mendukung pemerintah Indonesia dalam mengatasi tantangan dalam meningkatkan akses WASH, dan mencapai target RPJMN & SDGs. Pembelajaran yang telah diterapkan di beberapa lokasi USAID IUWASH PLUS yang terbukti efektif dan berhasil. Pembelajaran tematik ini juga didukung oleh pedoman, alat bantu, dan produk pengetahuan lainnya yang diperlukan.

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Menjaga Pasokan Air Baku Melalui Konservasi Air Tanah

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Menjaga Pasokan…

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Peningkatan Akses Air Minum Bagi Masyarakat Miskin Perkotaan yang Berkelanjutan

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Peningkatan…

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Sulawesi Selatan dan Wilayah Indonesia Timur

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Sulawesi…

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Sumatera Utara

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Sumatera…

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Barat, DKI Jakarta, dan Tangerang

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Barat,…

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Timur

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Timur

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Tengah

Buku Hasil dan Pembelajaran Kemitraan USAID IUWASH PLUS di Jawa Tengah

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Pembiayaan Mikro, Solusi Pemenuhan Kebutuhan Air Minum dan Sanitasi bagi MBR

Dokumen Deskripsi dan Pembelajaran Program Unggulan: Pembiayaan Mikro,…

Panduan Kajian Kerentanan Mata Air dan Rencana Aksi (KKMA-RA)

Panduan Kajian Kerentanan Mata Air dan Rencana Aksi (KKMA-RA)

Buku Saku Sumur Resapan: Upaya Konservasi Sumber Daya Air

Buku Saku Sumur Resapan: Upaya Konservasi Sumber Daya Air

Panduan Layanan Sambungan Master Meter

Panduan Layanan Sambungan Master Meter

Panduan Identifikasi Lokasi dan Calon Penerima Manfaat Program Hibah Air Minum Perkotaan

Panduan Identifikasi Lokasi dan Calon Penerima Manfaat Program Hibah…

Panduan Penguatan Kelembagaan untuk SPAM Komunal

Panduan Penguatan Kelembagaan untuk SPAM Komunal

Panduan Analisis Mandiri Kinerja PDAM dengan PDAM Index

Panduan Analisis Mandiri Kinerja PDAM dengan PDAM Index

Modul Pemanfaatan Aplikasi GIS Bagi PDAM

Modul Pemanfaatan Aplikasi GIS Bagi PDAM

Manual Perhitungan Tarif Air Minum Bagi Pelanggan PDAM

Manual Perhitungan Tarif Air Minum Bagi Pelanggan PDAM

Lembar Kebijakan: Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi Rumah Tangga pada Lembaga Keuangan

Lembar Kebijakan: Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi Rumah Tangga…

Program Kerja Inisiatif Fasilitas Pendanaan dan Perluasan Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi Rumah Tangga

Program Kerja Inisiatif Fasilitas Pendanaan dan Perluasan Pembiayaan…

Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi: Ketentuan Umum, Sistem, dan Prosedur

Pembiayaan Mikro Air Minum dan Sanitasi: Ketentuan Umum, Sistem,…

Mikrofinance Toolkit

Mikrofinance Toolkit

Publication USAID IUWASH PLUS pada regional Sulawesi Selatan dan Wilayah Indonesia Timur

Sulawesi Selatan & Wilayah Indonesia Timur: Melangkah Bersama Menuju Kemand...

Publication USAID IUWASH PLUS pada regional Sumatera Utara

Sumatera Utara: Melangkah Bersama Menuju Kemandirian Air Minum, Sanitasi, d...

Video ini menceritakan dampak dan pembelajaran dari pelaksanaan program USAID IUWASH PLUS di Jawa Barat, DKI Jakarta, dan Kabupaten Tangerang selama lima tahun.

Jawa Barat, DKI Jakarta, dan Tangerang: Melangkah Bersama Menuju Kemandiria...

Lima tahun kemitraan USAID IUWASH PLUS dan berbagai pihak di Jawa Tengah telah telah menghasilkan berbagai perubahan dan pembelajaran di sektor air minum, sanitasi, dan perilaku higiene. Apa saja perubahannya? Temukan jawabannya di dalam video ini

Jawa Tengah: Melangkah Bersama Menuju Kemandirian di Sektor WASH...

Lima tahun kemitraan USAID IUWASH PLUS, pemerintah, dan pemangku pihak terkait telah banyak membawa perubahan di sektor air minum, sanitasi, dan perubahan perilaku di Jawa Timur. Tonton video ini untuk melihat apa saja capaian dan pembelajaran yang dicapai.

Jatim: Melangkah Bersama Menuju Kemandirian di Sektor Air Minum, Sanitasi, ...

USAID IUWASH PLUS
2017-2021

Program USAID Indonesia Urban Water, Sanitation and Hygiene Penyehatan Lingkungan untuk Semua (IUWASH PLUS) merupakan sebuah inisiatif untuk mendukung Pemerintah Indonesia dalam meningkatkan akses air minum dan layanan sanitasi serta perbaikan perilaku higiene bagi masyarakat miskin dan kelompok rentan di perkotaan. USAID IUWASH PLUS bekerja sama dengan instansi pemerintah dan donor, pihak swasta, LSM, kelompok masyarakat dan mitra lainnya untuk mencapai hasil utama, yaitu:

  • Peningkatan akses untuk kualitas layanan air minum yang lebih baik bagi 1,1 juta penduduk perkotaan, di mana 500.000 di antaranya adalah penduduk dengan 40% tingkat kesejahteraan terendah dari total populasi (yang juga disebut sebagai B40)
  • Peningkatan akses untuk layanan sanitasi yang aman bagi 500.000 penduduk perkotaan

USAID IUWASH PLUS bekerja sama dengan 35 Pemerintah Daerah di Indonesia yang tersebar di 8 provinsi, yaitu:

Komponen Program

Untuk memastikan peningkatan akses layanan air minum dan sanitasi yang berkelanjutan, USAID IUWASH PLUS difokuskan pada penguatan sistem layanan sehingga dapat lebih efektif menjangkau masyarakat miskin dan kelompok rentan. Untuk mencapai itu, USAID IUWASH PLUS melakukan kegiatan melalui empat komponen yang saling terkait, yaitu:

Peningkatan layanan sektor Air Minum, Sanitasi dan Perilaku Higiene di tingkat rumah tangga

Penguatan aspek pembiayaan sektor Air Minum, Sanitasi, dan Perilaku Higiene

Penguatan kinerja institusi pengelola sektor Air Minum, Sanitasi, dan Perilaku Higiene di tingkat kota/kabupaten

Memajukan advokasi, koordinasi dan komunikasi sektor Air Minum, Sanitasi, dan Perilaku Higiene

Di samping kegiatan yang termasuk dalam empat komponen di atas, USAID IUWASH PLUS juga mengelola kegiatan Pengembangan Keberlanjutan dan Inovasi Lokal (LSIC)

Untuk mendukung peningkatan kinerja dan kapasitas PDAM, USAID IUWASH PLUS melalui kemitraan USAID-SECO, melaksanakan program penurunan Air Tidak Berekening (NRW) dan Peningkatan Efisiensi Energi di tujuh PDAM di Jawa Barat dan Jawa Tengah

Lembar informasi mengenai USAID IUWASH PLUS dan Program Kemitraan USAID-SECO dapat diunduh melalui tautan berikut: